PENGERTIAN JENIS SISTEM OPERASI

5:08 PM 0 Comments

Pengertian dan Jenis Sistem Operasi Komputer
Sistem operasi (Operation System) adalah perangkat lunak (software) yang
mengatur semua sumber daya dalam komputer. Sumber daya ini dapat berupa
perangkat keras (hardware) maupun program aplikasi. Sistem operasi dapat juga
didefenisikan sebagai kumpulan dari beberapa perintah atau instruksi dari
program pengendalian komputer yang sudah dibuat oleh pabrik komputer.
Sistem operasi bagaikan nyawa bagi komputer. Tanpa sistem operasi, kinerja
komputer akan kacau. Komputer tidak akan dapat mengerjakan tugas yang kita
berikan dengan lancar. Sistem operasi terdiri atas perangkat lunak yang
berfungsi untuk mengendalikan sistem komputer.

Unknown

Some say he’s half man half fish, others say he’s more of a seventy/thirty split. Either way he’s a fishy bastard. Google

0 komentar: